Senin, 27 Oktober 2014

Cheat Sheet Basic Command Linux

 Ubuntu sangat terkenal dengan CLI ( Command Line Interface ). CLI sendiri adalah interface yang tidak menyediakan grafik, baik berupa gambar, ataupun animasi yang bisa memanjakan user, melainkan hanya berupa teks yang harus diketikan oleh user. Apabila user inginmelakukan operasi dalam sistemoperasi tersebut, contohnya melakukan copy, rename, cut, delete, dan sebagainya. Maka pengguna harus mengetikan perintah berupa teks dengan cara manual.

Minggu, 19 Oktober 2014

Instalasi Ubuntu 14.04 dengan menggunakan VirtualBox

Pada kesempatan kali saya akan menjelaskan langkah – langkah instalasi Ubuntu 14.04 pada VirtualBox. Ubuntu 14.04  ini dengan desktop unity-nya lumayan berat di VirtualBox dibandingin beberapa OS yang pernah saya coba install dengan metode yang sama. Lanjut ke cara instalasi, yang harus dilakukan pertama kali yaitu buka aplikasi VirtualBox.


Kemudian Pilih new -> isi nama DMA (bebas sesuai keinginan) -> Operating System Linux -> Version Ubuntu -> next ,